Profil SMK YPIB Brebes
YAYASAN PERSADA BINTANG SEMBILAN
SMK FARMASI YPIB BREBES
PRODI FARMASI KLINIS & KOMUNITAS
PRODITEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK,
PRODI ASISTEN KEPERAWATAN
ALAMAT:
JL. Raya Brebes – Jatibarang KM 02 Pulosari Brebes
VISI
- Unggul dalam prestasi dan profesionalisme kerja
- Berdasarkan IPTEK ( Ilmu Pengetahuan dan Tekhnologi )
dan IMTAQ ( Imam dan Taqwa )
MISI
- Meningkatkan prestasi siswa dalam meracik obat, terampil dalam membaca resep,
penyediaan obat dan manajemen farmasi profesiona dalam bidang keperawatan
serta kerja laborat - Mengembangkan Ketrampilan komputer, kegiatan olah raga dan bidang kesenian
- Menciptakan tenaga profesional dibidang Farmasi, Analis Kesehatan, dan keperawatan
TERBUKTI
* Dari tahun ke tahun Lulus UN 100 %
* 80 % Lulusan Langsung Kerja
* 20 % Lulusan melanjutkan ke Perguruan Tinggi